skip to main |
skip to sidebar
Bahan :
- 2 butir telur, kocok lepas
- 40 gram gula halus
- tepung beras 150 gram
- 1/2 sendok teh bubu spekoek
- 250 ml santan kental, dari 1/2 butir kelapa
- 50 gram wijen hitam
- 500 ml minyak goreng
Cara Membuat :
- Campur telur dengan gula halus sampai rata. Masukkan tepung beras dan bumbu spekoek, aduk
- Tambahkan santan, aduk sampai rata dan lembut. MAsukkan wijen hitam
- Panaskan minyak, celupkan cetakan kembang goyang. Setelah panas, angkat dan masukkan ke dalam adonan. Kemudian segera masukkan lagi ke dalam minyak panas. Goyang-goyang sampai lepas dan goreng sampai matang.
- Lakukan berulang-ulang langkah 3 di atas sampi adonan habis.
- Letakkan kue kembang ke dalam toples jika sudah dingin dan minyaknya sudah tiris.
0 komentar:
Posting Komentar