skip to main |
skip to sidebar
Bahan yang dibutuhkan:
- 300 gram blewah, keruk dagingnya
- Gula pasir secukupnya
- 20 sdm sirup cocopandan
- es serut secukupnya
Cara membuat es blewah:
- Pertama rendam potongan blewah yang telah dikeruk ke dalam air blewah yang sudah ditambahkan dengan gula pasir.
- Diamkan selama beberapa jam supaya rasa manis bisa terserap ke dalam blewah.
- Ambilah 5 sendok makan blewah dan kemudian masukkan ke dalam mangkuk saji.
- Setalah itu anda bisa tambahkan dengan es serut, dan kemudian siram atasnya dengan susu kental manis dan juga sirup cocopandan.
- Sajikan es blewah yang kini sudah siap untuk dihidangkan.
0 komentar:
Posting Komentar